8 December 2012
Hihihi.. Kalau lihat cupcakes di atas saya suka sekali. Karena menggambarkan pekerjaan Mama mertua saya sebelum pensiun. Idenya saya dapatkan dari suami saya. Awalnya saya berpikir mau buat shopping bag dan segala macam atributnya. Tapi setelah suami saya memberi ide seperti itu, saya langsung berpikir Mama pasti suka.
Alhamdulillah Mama memang suka. Jadi teringat masa muda dulu, begitu katanya.
Happy Birthday Mama, semoga panjang umur dan selalu sehat dan diberkahi Allah SWT. Aamiin :)
No comments:
Post a Comment